MASYAALLAH, Ada Surau Berjalan Di Pusat Wisata Pantai Yanbu' Kerajaan Arab Saudi
KabarDuniaIslam - Sekilas lori 'box' kecil ini terlihat seperti lori pasar malam biasa, tapi sebenarnya ini adalah usaha Kerajaan Arab Saudi untuk menyediakan tempat untuk sholat berjemaah bagi mereka yang sedang menikmati keindahan taman tepi pantai Yanbu'.
Ya, di tepi pantai Yanbu' di saat ramai orang sedang menikmati berjalan-jalan bersama ahli keluarga, ada usaha untuk mengingatkan kaum muslimin bagi melaksanakan kewajipan mereka pada Allah subhanahu wa ta'ala.
Lori ini dilengkapi dengan lampu, sound system dan tv, serta tempat wudu'. Kemudian dihamparkan di depannya karpet untuk makmum melaksanakan solat.
Setelah solat maghrib, imam memberikan sedikit tazkirah kepada para jemaah tentang kisah anbiya' dan kesabaran mereka dalam berdakwah.
Bayangkan, sedikit peringatan di tengah kesenangan dunia. Agar manusia tidak leka dengan fitnah dunia.
Subhanallah.. Begitu indah islam di negara Tauhid ini...
------------------------
Ust. Lufi bin Masruh, Mahasiswa Malaysia di Pasca Sarjana Ekonomi Syari'ah Universitas Islam Madinah
Sumber : Fanspage Di Kota Nabi
Ya, di tepi pantai Yanbu' di saat ramai orang sedang menikmati berjalan-jalan bersama ahli keluarga, ada usaha untuk mengingatkan kaum muslimin bagi melaksanakan kewajipan mereka pada Allah subhanahu wa ta'ala.
Lori Box (Surau Berjalan) di Pusat Wisata Pantai Yanbu', Saudi |
Lori ini dilengkapi dengan lampu, sound system dan tv, serta tempat wudu'. Kemudian dihamparkan di depannya karpet untuk makmum melaksanakan solat.
Setelah solat maghrib, imam memberikan sedikit tazkirah kepada para jemaah tentang kisah anbiya' dan kesabaran mereka dalam berdakwah.
Bayangkan, sedikit peringatan di tengah kesenangan dunia. Agar manusia tidak leka dengan fitnah dunia.
Subhanallah.. Begitu indah islam di negara Tauhid ini...
------------------------
Ust. Lufi bin Masruh, Mahasiswa Malaysia di Pasca Sarjana Ekonomi Syari'ah Universitas Islam Madinah
Sumber : Fanspage Di Kota Nabi
0 Response to "MASYAALLAH, Ada Surau Berjalan Di Pusat Wisata Pantai Yanbu' Kerajaan Arab Saudi"
Posting Komentar